Minggu, November 10, 2024

Wanita Cantik Perampas Mobil Patroli Dipastikan Bukan Orang Gila, tapi Mabuk Narkoba

WIB

Aliansi.co, Jakarta- Wanita cantik yang merampas mobil patroli di Gerbang Tol Jatiwaringin, Bekasi, ternyata bukan Orang Dengan Gangguan Jiwa (ODGJ) alias gila.

Aksi nekat wanita bernama Jesica Kohor itu dipastikan karena pengaruh mabuk narkoba.

“Secara lisan, sudah disampaikan dari tim medis RSKD Duren Sawit bahwa yang bersangkutan positif menggunakan narkoba,” kata Kapolres Metro Jakarta Timur, Kombes Pol Leonardus Simarmata kepada wartawan, Selasa (25/7/2023).

Baca Juga :  4 Tahun Peras Pedagang Jamu, Polisi Gadungan Bersenjata Airsoft Gun Ditangkap

Dikatakan, aksi nekat Jesica diduga karena mengkonsumsi methamphetamin dengan amphetamin atau sabu.

Kendati demikian, pihak kepolisian masih mendalami dugaan tersebut mengingat saat ini kondisi Jesica masih belum stabil guna dilakukan interogasi.

“Bersangkutan dari kemarin masih tidak terkendali, sehingga betul-betul masuk di ruang observasi dan dijaga sangat ketat di ruang isolasi, untuk jenis narkobanya methamphetamin dengan amphetamin,” jelasnya.

Baca Juga :  Bareskrim Sudah Terima 26 Laporan Kasus 'Bajingan Tolol' Rocky Gerung, Puluhan Saksi Diperiksa
Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Proyek PLTU Kalbar Mangkrak, Laporan Kerugian Negara Tembus Rp 323,2 Miliar

Aliansi.co, Jakarta-Bareskrim Polri mengusut kasus dugaan korupsi pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) 1 Kalimantan Barat. Proyek PLTU mangkrak ini dilaporkan merugikan keuangan negara hingga...

Bayar Mahal Aset Jalan Pemprov DKI, Eks Direktur Pertamina Jadi Tersangka

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menetapkan mantan Direktur Umum BUMN Pertamina berinisial LBD sebagai tersangka kasus korupsi tanah di Jakarta Selatan. Hasil gelar perkara, LBD diduga...

Tangkap Kelompok Anshor Daulah, Polisi Imbau Masyarakat Semakin Waspada

Aliansi.co, Jakarta- Densus 88 Antiteror Polri menangkap tiga orang terduga teroris kelompok Anshor Daulah wilayah Jawa Tengah (Jateng). Penangkapan terhadap tiga tersangka dilakukan pada Senin...

Polisi Ungkap Modus Judol Slot yang Bikin Banyak Orang Keranjingan Berjudi

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri mengungkap modus judi online slot yang dikendalikan oleh Warga Negara Asing (WNA) asal China. Salah satunya, pengelola situs judi online sengaja memberikan...

Uang Judi Online yang Sudah Disita Polisi Tembus Rp 78 Miliar

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri mengungkap hasil penangkapan pelaku judi online. Tidak hanya menangkap banyak pelaku, uang hasil judi online yang sudah disita polisi tembus hingga...