Kamis, Desember 12, 2024

8 Rekomendasi Tempat Jogging Asyik dan Gratis di Jakarta

WIB

Alanis.co, Jakarta– Tempat jogging di wilayah Jakarta perlu diketahui oleh kamu sebagai referensi ketika ingin berolahraga.

Jogging merupakan olahraga yang sederhana dan asyik serta mudah dilakukan di mana saja.

Namun, apabila dilakukan di tempat tempat yang memiliki vibes positif dan suasana mendukung tentu mood akan semakin membaik.

Sehingga kegiatan jogging dapat dilakukan dengan senang hati.

Baca Juga :  Ketua DPRD Sentil Pengusaha Industri Pemicu Polusi Udara di Jakarta: Jangan Mikirin Pendapatan Saja

Bugar merupakan suatu kondisi di mana tubuh tidak mengalami kelelahan yang berlebihan setelah menjalankan berbagai aktivitas.

Untuk memperoleh tubuh yang bugar, jogging hanya perlu dilakukan sekitar 3-5 kali saja dalam seminggu.

Di tengah padatnya kota Jakarta, warga Ibu Kota tidak perlu bingung kala ingin mencari tempat yang pas untuk jogging. Kali ini Sportstars.id telah merangkum rekomendasi tempat jogging terbaik di Jakarta. yuk simak ulasan berikut ini.

Baca Juga :  Dua Surga Dalam Cintaku, Film Religi Romantis yang Segera Tayang di Bioskop Tanah Air

1. Hutan Kota Gelora Bung Karno 

Hutan Kota Jakarta merupakan kawasan hijau yang memiliki lahan seluas 4 hektare. Berlokasi di Jalan Jendral Sudirman, Jakarta Pusat.

Disana terdapat jogging track yang bisa digunakan oleh pengunjung untuk jogging.

Tidak hanya itu, taman kota juga memiliki fasilitas berupa toilet umum hingga foodcourt.

Meskipun terlihat seperti lahan terbuka, hutan kota juga memiliki jam operasional lho.

Baca Juga :  Selama KTT ASEAN, Mobil Angkutan Barang Dilarang Masuk 4 Ruas Tol Jakarta

Hutan kota buka setiap hari selasa sampai minggu pukul 06.00-10.00 WIB dan 15.00-18.00 WIB.

Waktu tersebut merupakan waktu yang tepat untuk melakukan jogging.

Pengunjung bisa masuk melalui pintu 5 GBK. Tenang saja, masuk sini tidak dipungut biaya.

Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Kapolri Pamer Barang Bukti Narkoba, Mulai Sabu hingga Kokain

Aliansi.co, Jakarta- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memamerkan barang bukti narkoba hasil pengungkapan kasus selama sebulan. Kapolri menyebut barang bukti narkoba tersebut senilai Rp 2,88...

Polisi Buru Bandar Judol yang Diduga Setoran ke Pegawai Komdigi, Ini Sosoknya

Aliansi.co, Jakarta- Polda Metro Jaya terus mengembangkan kasus judi online (Judol) yang melibatkan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Polisi masih memburu sejumlah bandar yang...

Tak Terima Disalip, ‘Bang’ Jago Pengeroyok Sopir Taksi Online Ternyata Pakai Mobil Rental

Aliansi.co, Jakarta- Polisi menangkap "Bang Jago" pelaku pengeroyokan sopir taksi online di Tol Dalam Kota Jakarta-Tangerang arah Cawang, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, pada Rabu...

Bareskrim Gerebek Laboratorium Narkoba di Bali, WNI Pengendali Buron

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menggerebek laboratorium narkoba jenis hashish di Jimbaran, Bali. Laboratorium ini dikendalikan seorang Warga Negara Indonesia (WNI) inisial DOM yang kini masuk...

Paman Birin Menang Praperadilan, Hakim Nyatakan Penetapan Tersangka Sewenang-wenang

Aliansi.co, Jakarta- Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menerima gugatan praperadilan Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Sahbirin Noor atau Paman Birin. Majelis hakim menyatakan penetapan Sahbirin Noor...