Kamis, Desember 12, 2024

Buka Puasa Bersama dengan Anggota Ikadin Jakarta Selatan, Bontor dan Eky Diingatkan soal Amanah

WIB

Aliansi.co, Jakarta- Lantunan ayat-ayat suci Al Quran serta pesan mendalam yang disampaikan Ustaz Nursal dalam tausiahnya menggetarkan Aula Srikandi Hotel Aston Belleveu, Jalan Radio Dalam, Cilandak, Jakarta Selatan pada Senin (10/4/2023) petang.

Ratusan anggota Ikatan Advokat Indonesia (Ikadin) Jakarta Selatan yang hadir dalam buka puasa bersama itu terlihat meresapi tausiah yang disampaikan jelang berbuka puasa itu.

Baca Juga :  Viral Pasangan Paruh Baya Beradegan Tak Senonoh di Kedai Kopi Pasar Minggu, Polisi Turun Tangan

Mereka terlihat menyimak dengan seksama pesan yang disampaikan, terlebih mengenai pesan ‘Mau Dekat dan Berbuat’ yang menjadi tema acara buka puasa bersama.

Pesan tersebut diungkapkan Ustaz Nursal sejalan dengan hadist Nabi Muhammad yang diriwayatkan oleh HR Bukhari.

“Ketahuilah setiap kalian adalah pemimpin, dan setiap kalian akan dimintai pertanggungjawabannya atas yang dipimpin,” ujar Ustaz Nursal mengutip hadist Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga :  Wali Kota Jaksel Susuri Proyek Gorong-gorong RA Kartini: Belum Sampai Kali Pesanggrahan, Saya Akan Laporkan Pimpinan
Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Kapolri Pamer Barang Bukti Narkoba, Mulai Sabu hingga Kokain

Aliansi.co, Jakarta- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memamerkan barang bukti narkoba hasil pengungkapan kasus selama sebulan. Kapolri menyebut barang bukti narkoba tersebut senilai Rp 2,88...

Polisi Buru Bandar Judol yang Diduga Setoran ke Pegawai Komdigi, Ini Sosoknya

Aliansi.co, Jakarta- Polda Metro Jaya terus mengembangkan kasus judi online (Judol) yang melibatkan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Polisi masih memburu sejumlah bandar yang...

Tak Terima Disalip, ‘Bang’ Jago Pengeroyok Sopir Taksi Online Ternyata Pakai Mobil Rental

Aliansi.co, Jakarta- Polisi menangkap "Bang Jago" pelaku pengeroyokan sopir taksi online di Tol Dalam Kota Jakarta-Tangerang arah Cawang, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, pada Rabu...

Bareskrim Gerebek Laboratorium Narkoba di Bali, WNI Pengendali Buron

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menggerebek laboratorium narkoba jenis hashish di Jimbaran, Bali. Laboratorium ini dikendalikan seorang Warga Negara Indonesia (WNI) inisial DOM yang kini masuk...

Paman Birin Menang Praperadilan, Hakim Nyatakan Penetapan Tersangka Sewenang-wenang

Aliansi.co, Jakarta- Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menerima gugatan praperadilan Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Sahbirin Noor atau Paman Birin. Majelis hakim menyatakan penetapan Sahbirin Noor...