Minggu, November 10, 2024

Kebakaran di Mal Senayan City, Pegawai dan Pengunjung Berlarian Panik

WIB

Aliansi.co, Jakarta– Kebakaran terjadi Mal Senayan City, Jakarta Pusat, pada Kamis (20/4) sore.

Kebakaran diduga berasal dari salah satu restoran di lower ground (LG).

Restoran yang terbakar diketahui menyediakan menu all you can eat (AYCE) ala Jepang.

Pada pukul 20.05 WIB, tidak ada lagi percikan api atau kepulan asap yang tampak dari restoran tersebut.

Baca Juga :  Kasus TPPO Lagi di Kalibata City, DPRD Soroti Kinerja Gugus Tugas DKI

Namun suasana di dalam lokasi tampak gelap. Tidak ada pengunjung maupun pegawai.

Sejumlah petugas Damkar dan Satpol PP juga terlihat di lokasi kejadian.

Mereka disinyalir sedang mencari informasi perihal penyebab terjadinya kebakaran.

Kendati demikian, restoran yang ada di kanan dan kiri Tempat Kejadian Perkara (TKP) tidak ikut terdampak. Sampai saat ini kedua restoran pun masih tampak melayani para pelanggan.

Baca Juga :  Soroti Kenakalan Remaja di Binus School, SDM Polri Gelar Psikososial kepada Pelajar di Tangsel
Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Proyek PLTU Kalbar Mangkrak, Laporan Kerugian Negara Tembus Rp 323,2 Miliar

Aliansi.co, Jakarta-Bareskrim Polri mengusut kasus dugaan korupsi pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) 1 Kalimantan Barat. Proyek PLTU mangkrak ini dilaporkan merugikan keuangan negara hingga...

Bayar Mahal Aset Jalan Pemprov DKI, Eks Direktur Pertamina Jadi Tersangka

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menetapkan mantan Direktur Umum BUMN Pertamina berinisial LBD sebagai tersangka kasus korupsi tanah di Jakarta Selatan. Hasil gelar perkara, LBD diduga...

Tangkap Kelompok Anshor Daulah, Polisi Imbau Masyarakat Semakin Waspada

Aliansi.co, Jakarta- Densus 88 Antiteror Polri menangkap tiga orang terduga teroris kelompok Anshor Daulah wilayah Jawa Tengah (Jateng). Penangkapan terhadap tiga tersangka dilakukan pada Senin...

Polisi Ungkap Modus Judol Slot yang Bikin Banyak Orang Keranjingan Berjudi

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri mengungkap modus judi online slot yang dikendalikan oleh Warga Negara Asing (WNA) asal China. Salah satunya, pengelola situs judi online sengaja memberikan...

Uang Judi Online yang Sudah Disita Polisi Tembus Rp 78 Miliar

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri mengungkap hasil penangkapan pelaku judi online. Tidak hanya menangkap banyak pelaku, uang hasil judi online yang sudah disita polisi tembus hingga...