Kamis, September 19, 2024

Pembunuhan Pemuda Aceh Viral, Akun Facebook dan Instagram Riswandi Manik Dirujak Netizen

WIB

Tidak hanya Facebook, akun instagramnya @riswandimanik pun diserbu netizen usai penganiayaan viral di media sosial.

Dalam sejumlah postingan Instagramnya, beragam komentar dituliskan masyarakat.

Tangkapan layar akun Facebook milik Riswandi Manik.
Tangkapan layar akun Facebook milik Praka Riswandi Manik.

Mereka mencaci dan menghina Riswandi Manik yang dinilai sangat sadis telah menyiksa dan membunuh Imam Masykur.

Satu di antara postingan Riswandi Manik yang disoroti masyarakat adalah poster sebuah tangan menggenggam pistol.

Dalam poster tersebut berisi kalimat ancaman sadis.

Baca Juga :  Selain ke Kapolda, Politisi PKS Ini Minta Kabareskrim Sikat Komplotan Begal di Sumut, Ada Apa?

Kalimatnya berisi penegasan bahwa dirinya akan membalas setiap orang yang menyakitinya.

“Aku ga pernah bosan jadi orang baik.. tapi jangan pernah sekali kali berbuat jahat kepadaku.. karena ketika aku membalas, ga akan tersisa sedikitpun sisi baikku..” kalimat dalam poster yang diunggah Riswandi Manik.

Postingan itu pun membuat kesal netizen.

Mereka menilai poster tersebut menggambarkan jati diri Riswandi Manik yang sangat sadis.

Baca Juga :  Selain Divonis Bui Seumur Hidup, 3 Prajurit Pembunuh Imam Masykur Dipecat dari TNI

“Dasarrr PSIKOPAT kauuu,” tulis akun @maria_yanita’s:

“Kau kira hanya kau yg bisa nyiksa orang sampai mati,” tulis akun @yossy_wahyudi_kromopawiro’s:

“Baik kepala bapak kau,” tulis akun @pekanbaruriauu’s:

“ni yang pas dengan kelakuan nya,” tulis akun @oo_vanza27’s:

Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Bareskrim Bongkar Pencucian Uang Rp 2,1 Trilun Hasil Bisnis Narkoba

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri membongkar tindak pidana pencucian uang (TPPU) sebesar Rp 2,1 triliun yang diduga dari hasil bisnis narkoba. Polri juga mengendus adanya dugaan...

Polisi Gulung Sindikat Narkotika Jaringan Sumatera-Jawa, 140 Kg Ganja Disita

Aliansi.co, Jakarta- Polres Tangserang Selatan menggulung sindikat peredaran narkotika jenis ganja jaringan Sumatera-Jawa. Dari pengungkapan ini, polisi mengamankan tiga anggota jaringan dan menyita 140,4 kilogram...

Bareskrim Usut Dugaan Korupsi Program Strategis BUMN di PTPN XI

Aliansi.co, Jakarta- Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Dirtipidkor) Bareskrim Polri mulai mengusut dugaan tindak pidana korupsi terkait pekerjaan proyek pengembangan dan modernisasi PG Djatiroto PTPN...

Peras Pengusaha Rp 3,49 Miliar, Bareskrim Tetapkan Pegawai BPOM Tersangka Gratifikasi 

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menetapkan eks pegawai Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) inisial SD sebagai tersangka dugaan pemerasan dan gratifikasi terhadap direktur PT...

Polisi Bongkar Eksploitasi Seksual Anak, Transaksi Lewat Telegram dengan Omzet Rp 9 Miliar

Aliansi.co, Jakarta – Bareskrim Polri membongkar kasus eksploitasi anak melalui telegram. Polisi berhasil meringkus 4 tersangka dan menyelamatkan 4 korban anak. “Saat melakukan penangkapan terhadap muncikari...