Kamis, Desember 12, 2024

Artis Karenina Mengaku Awalnya Pakai Ganja Gratisan di Pasar Ciputat

WIB

Aliansi.co, Jakarta- Artis Karenina Maria Anderson ditangkap polisi terkait penyalahgunaan narkoba jenis ganja.

Kepada polisi, Karenina mengaku memakai ganja karena diberikan secara gratis oleh temannya inisial P.

“Barangnya dari seseorang bernama panggilan P. Dia diberikan secara gratis atau cuma-cuma,” ujar Kasat Narkoba Polres Jakarta Selatan, Kompol Achmad Ardhy, Rabu (2/8/2023).

Baca Juga :  Tiga Kali Menikah dan Tak Punya Anak, Dewi Perssik Dikatai Netizen Janda Mandul

Ardhy mengatakan P memberikan ganja kepada Karenina pada bulan lalu.

Karenina diberikan dalam bentuk bungkusan kertas putih berisi ganja serta dua linting siap pakai.

Barang haram tersebut sengaja dibelikan P dan diberikan gratis agar Karenina mencoba pakai ganja.

“P menyuruh yang bersangkutan untuk coba barang tersebut, terus satu linting awalnya dicobain dekat Jalan Pasar Ciputat, Tangsel. Lalu satu linting lagi dipakai sendiri di mobil dalam perjalanan pulang dari Ciputat menuju rumahnya,” kata Ardhy.

Baca Juga :  Aktor Ibra Azhari Tersandung Narkoba Lagi, Ditangkap di Apartemen Bersama Artis Lawas

Karenina mengaku alasannya mencoba ganja karena mengalami insomnia.

Karerina juga disebutnya memiliki riwayat kesehatan dan depresi serta punya masalah keluarga.

Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Kapolri Pamer Barang Bukti Narkoba, Mulai Sabu hingga Kokain

Aliansi.co, Jakarta- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memamerkan barang bukti narkoba hasil pengungkapan kasus selama sebulan. Kapolri menyebut barang bukti narkoba tersebut senilai Rp 2,88...

Polisi Buru Bandar Judol yang Diduga Setoran ke Pegawai Komdigi, Ini Sosoknya

Aliansi.co, Jakarta- Polda Metro Jaya terus mengembangkan kasus judi online (Judol) yang melibatkan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Polisi masih memburu sejumlah bandar yang...

Tak Terima Disalip, ‘Bang’ Jago Pengeroyok Sopir Taksi Online Ternyata Pakai Mobil Rental

Aliansi.co, Jakarta- Polisi menangkap "Bang Jago" pelaku pengeroyokan sopir taksi online di Tol Dalam Kota Jakarta-Tangerang arah Cawang, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, pada Rabu...

Bareskrim Gerebek Laboratorium Narkoba di Bali, WNI Pengendali Buron

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menggerebek laboratorium narkoba jenis hashish di Jimbaran, Bali. Laboratorium ini dikendalikan seorang Warga Negara Indonesia (WNI) inisial DOM yang kini masuk...

Paman Birin Menang Praperadilan, Hakim Nyatakan Penetapan Tersangka Sewenang-wenang

Aliansi.co, Jakarta- Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menerima gugatan praperadilan Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Sahbirin Noor atau Paman Birin. Majelis hakim menyatakan penetapan Sahbirin Noor...