Kamis, Desember 12, 2024

Rekam Pengunjung Mandi Basah, Petugas Cabul di Atlantis Ancol jadi Tersangka

WIB

Aliansi.co, Jakarta Perekam pengunjung saat mandi basah di kamar bilas Atlantis Ancol, Jakarta, akhirnya ditetapkan jadi tersangka.

Penetapan tersangka petugas cabul itu setelah pelaku SA menjalani pemeriksaan dan penyidikan di Polres Metro Jarta Utara.

Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Utara AKBP Iverson Manossoh mengatakan, usai ditetapkan sebagai tersangka, perkara SA akan diajukan ke kejaksaan dan pengadilan.

Baca Juga :  Dewas Bongkar Pungli Rp 4 Miliar di Rutan KPK, Modus Setor Tunai hingga Lewat Rekening Pihak Ketiga

Namun, pihaknya juga masih menunggu alat bukti lain sebagai penguat pelaku telah menjalani pemerikasaan di Dinas Sosial.

Termasuk bukti perekaman lain kepada pengunjung saat mandi di kamar bilas Atlantis Ancol.

“Dari perkembangan penyidikan, kami masih menunggu alat bukti yang lain, yaitu hasil pemeriksaan di departemen sosial dan segera kami terima,” kata Iverson kepada wartawan di Mapolres Metro Jakarta Utara, Jumat (14/4/2023).

Baca Juga :  Viral Aksi Cabul di Ancol, Oknum Petugas Intip Pengunjung saat Bilasan

Dari data-data yang telah dikumpulkan, pihak kepolisian akan menganalisa apakah ada korban lainnya dari tindakan asusila SA.

Polis menjerat tersangka dengan Pasal 5  Undang Undang nomor 12 tahun 2002 tentang kekerasan seksual non fisik dengan ancaman pidana paling lama sembilan bulan.

Hanya saja, karena pidana sembilan bulan, lanjutnya, tersangka tidak ditahan dan hanya dikenakan wajib lapor.

Baca Juga :  Hasil Visum Bahar Smith Belum Jelas, Dokter Forensik Diperiksa Polisi

“Betul karena pidana 9 bulan (tidak ditahan), bahwa pasal tersebut diciptakan,” ujar Iverson.

Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Kapolri Pamer Barang Bukti Narkoba, Mulai Sabu hingga Kokain

Aliansi.co, Jakarta- Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memamerkan barang bukti narkoba hasil pengungkapan kasus selama sebulan. Kapolri menyebut barang bukti narkoba tersebut senilai Rp 2,88...

Polisi Buru Bandar Judol yang Diduga Setoran ke Pegawai Komdigi, Ini Sosoknya

Aliansi.co, Jakarta- Polda Metro Jaya terus mengembangkan kasus judi online (Judol) yang melibatkan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Polisi masih memburu sejumlah bandar yang...

Tak Terima Disalip, ‘Bang’ Jago Pengeroyok Sopir Taksi Online Ternyata Pakai Mobil Rental

Aliansi.co, Jakarta- Polisi menangkap "Bang Jago" pelaku pengeroyokan sopir taksi online di Tol Dalam Kota Jakarta-Tangerang arah Cawang, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, pada Rabu...

Bareskrim Gerebek Laboratorium Narkoba di Bali, WNI Pengendali Buron

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menggerebek laboratorium narkoba jenis hashish di Jimbaran, Bali. Laboratorium ini dikendalikan seorang Warga Negara Indonesia (WNI) inisial DOM yang kini masuk...

Paman Birin Menang Praperadilan, Hakim Nyatakan Penetapan Tersangka Sewenang-wenang

Aliansi.co, Jakarta- Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menerima gugatan praperadilan Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Sahbirin Noor atau Paman Birin. Majelis hakim menyatakan penetapan Sahbirin Noor...