Minggu, November 10, 2024

Wali Kota Jaksel Dorong Pelaksanaan Lomba Kelurahan Tingkat Kota Serius dan Tidak Main-main

WIB

Aliansi.co, Jakarta- Wali Kota Jakarta Selatan Munjirin membuka kegiatan Lomba Kelurahan Tahun 2024 Tingkat Kota Administrasi Jakarta Selatan (Jaksel), Kamis (16/5/2024).

Dalam kegiatan tersebut turut hadir Sekretaris Kota Administrasi Jakarta Selatan, Ali Murthadho, Plt Asisten Pemerintahan, Mukhlisin dan para dewan juri dari stakeholder terkait.

Munjirin mendorong agar lomba kelurahan dilaksanakan dengan serius dan tidak main-main.

Baca Juga :  Mudik Lebaran, Walikota Jakarta Selatan Titip Pesan Khusus kepada Warganya

Karena, lanjutnya, lomba kelurahan ini akan berjenjang ke tingkat provinsi hingga tingkat nasional.

“Siapapun nanti yang ditetapkan menjadi yang terbaik, saya mohon waktu nanti di tingkat provinsi kita kerjakan bersama-sama,” ujarnya.

Ia berharap, dalam Lomba Kelurahan ini seorang lurah bisa menerjemahkan apa yang menjadi program pemerintah.

Kemudian juga harus mengerti keinginan masyarakat, dan menciptakan inovasi untuk masyarakat, karena organisasi pemerintah itu dibentuk untuk melayani masyarakat.

Baca Juga :  Satpol PP Goes to School di SMAN 34, Kenalkan Perda Ketertiban Umum kepada Siswa Baru 

“Pada tahun 2023, capaian Lomba Kelurahan dari Jakarta Selatan menempati juara ketiga, mudah-mudahan tahun ini meningkat, kalau tidak menjadi juara dua, ya juara satu,” katanya.

Sementara, Ketua Tim Penilai Lomba Kelurahan, Mukhlisin menambahkan, ada tiga kelurahan yang akan dinilai dalam Lomba Kelurahan Tingkat Kota pada kali ini, terdiri dari Kelurahan Grogol Selatan, Cilandak Barat dan Cikoko.

Baca Juga :  Sempat Alot, Massa Demo Coldplay Akhirnya Bubar Usai Berhadapan dengan Irjen Karyoto

“Tiga kelurahan ini merupakan hasil seleksi dari Lomba Kelurahan di tingkat Kecamatan yang kemudian keluar sebagai tiga besar untuk nanti terpilih satu dari tiga kelurahan untuk mewakili Jakarta Selatan di tingkat Provinsi,” tandasnya.

Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Proyek PLTU Kalbar Mangkrak, Laporan Kerugian Negara Tembus Rp 323,2 Miliar

Aliansi.co, Jakarta-Bareskrim Polri mengusut kasus dugaan korupsi pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) 1 Kalimantan Barat. Proyek PLTU mangkrak ini dilaporkan merugikan keuangan negara hingga...

Bayar Mahal Aset Jalan Pemprov DKI, Eks Direktur Pertamina Jadi Tersangka

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menetapkan mantan Direktur Umum BUMN Pertamina berinisial LBD sebagai tersangka kasus korupsi tanah di Jakarta Selatan. Hasil gelar perkara, LBD diduga...

Tangkap Kelompok Anshor Daulah, Polisi Imbau Masyarakat Semakin Waspada

Aliansi.co, Jakarta- Densus 88 Antiteror Polri menangkap tiga orang terduga teroris kelompok Anshor Daulah wilayah Jawa Tengah (Jateng). Penangkapan terhadap tiga tersangka dilakukan pada Senin...

Polisi Ungkap Modus Judol Slot yang Bikin Banyak Orang Keranjingan Berjudi

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri mengungkap modus judi online slot yang dikendalikan oleh Warga Negara Asing (WNA) asal China. Salah satunya, pengelola situs judi online sengaja memberikan...

Uang Judi Online yang Sudah Disita Polisi Tembus Rp 78 Miliar

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri mengungkap hasil penangkapan pelaku judi online. Tidak hanya menangkap banyak pelaku, uang hasil judi online yang sudah disita polisi tembus hingga...