Kamis, September 19, 2024

Argentina Umumkan Skuad Tur Asia 2023, Lionel Messi Ikut ke Indonesia

WIB

Aliansi.co, Jakarta- Lionel Messi masuk dalam daftar skuad Argentina untuk Tur Asia 2023.

Megabintang sepak bola itu dipastikan ikut ke Indonesia.

Kabar tersebut disampaikan lewat Twitter resmi Tim Argentina pada Sabtu (27/5/2023) malam WIB.

Dalam pengumuman itu ada 27 pemain yang dibawa untuk Tur Asia.

Selain Messi, Argentina juga membawa sejumlah pemain besar lainnya seperti Emiliano Martinez, Julian Alvarez, dan Angel di Maria.

Baca Juga :  Shin Tae: Tanpa Messi, Argentina Tetap Kuat di FIFA Matchday Malam Ini

Dalam Tur Asia 2023, Argentina akan melawan Indonesia pada 19 Juni 2023.

Laga Indonesia vs Argentina akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno.

Sebelum ke Indonesia, Argentina akan melawan Australia di China pada 15 Juni 2023.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, sudah mengumumkan 26 nama pemain yang memperkuat skuad Garuda dalam laga persahabatan Juni 2023 mendatang.

Baca Juga :  Tekuk Kamboja 3-0, Voli Putra Indonesia Cetak Hatrick Emas SEA Games

Dari 26 pemain, terdapat 8 pemain naturalisasi, termasuk Shayne Pattynama, Ivar Jenner, dan Rafael Struick yang telah resmi menjadi WNI.

Artikel Terkait

Berita Terpopuler

Minum Air Bong Sabu, Bayi di Samarinda Teler Semalam Suntuk, Begini Kronologisnya

Aliansi.co, Samarinda- Seorang bayi di Samarinda, Kalimantan Timur dinyatakan positif narkoba jenis sabu. Balita tersebut positif narkoba setelah mimun air dari botol bekas bong tetangganya. Alhasil,...

Berita Hukum

Bareskrim Bongkar Pencucian Uang Rp 2,1 Trilun Hasil Bisnis Narkoba

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri membongkar tindak pidana pencucian uang (TPPU) sebesar Rp 2,1 triliun yang diduga dari hasil bisnis narkoba. Polri juga mengendus adanya dugaan...

Polisi Gulung Sindikat Narkotika Jaringan Sumatera-Jawa, 140 Kg Ganja Disita

Aliansi.co, Jakarta- Polres Tangserang Selatan menggulung sindikat peredaran narkotika jenis ganja jaringan Sumatera-Jawa. Dari pengungkapan ini, polisi mengamankan tiga anggota jaringan dan menyita 140,4 kilogram...

Bareskrim Usut Dugaan Korupsi Program Strategis BUMN di PTPN XI

Aliansi.co, Jakarta- Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Dirtipidkor) Bareskrim Polri mulai mengusut dugaan tindak pidana korupsi terkait pekerjaan proyek pengembangan dan modernisasi PG Djatiroto PTPN...

Peras Pengusaha Rp 3,49 Miliar, Bareskrim Tetapkan Pegawai BPOM Tersangka Gratifikasi 

Aliansi.co, Jakarta- Bareskrim Polri menetapkan eks pegawai Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) inisial SD sebagai tersangka dugaan pemerasan dan gratifikasi terhadap direktur PT...

Polisi Bongkar Eksploitasi Seksual Anak, Transaksi Lewat Telegram dengan Omzet Rp 9 Miliar

Aliansi.co, Jakarta – Bareskrim Polri membongkar kasus eksploitasi anak melalui telegram. Polisi berhasil meringkus 4 tersangka dan menyelamatkan 4 korban anak. “Saat melakukan penangkapan terhadap muncikari...